✔ Mantera Doa Sirep Bayi Yang Rewel Agar Tidur - Juragan Do'a -->

✔ Mantera Doa Sirep Bayi Yang Rewel Agar Tidur

Daftar Isi [Tampil]

Mantera Doa Sirep Bayi Yang Rewel Agar Tidur - Tangisan bayi kadang membuat kita sebagai orang panik, belum lagi kalau rumahnya berdekatan tidak enak sama tetangga. Karena takut tetangga sedang istirahat tidur jadi kita yang merasa tidak enak hati, padahal sudah mencoba menghentikan si bayi dengan berbagai cara. Seperti menggendongnya, atau membawanya ke tempat yang lebih nyaman dan sejuk seperti menyalakan kipas angin atau AC.

Memang tidak selamanya anak kita yang masih bayi rewel dan cengeng, tapi suatu masa kadang tanpa kita duga si bayi nampak gelisah seperti ada yang dirasa, cobalah kita sebagai orang tua untuk tetap tenang, coba ingat-ingat artikel atau ilmu yang pernah anda terima dan anda dengan bagaimana cara mengatasi anak bayi yang rewel, mungkin dengan membaca dzikir ayat Al-Qur'an karena ini yang sesuai dalam Islam.

Baca Juga: ✔ Surah Pelindung Diri Dan Keluarga Dari Sihir

Saran kami jika anda berniat memperdengarkan anak anda musik pada saat tidur, dengan tujuan tidur bayinya pulas dan tenag, lebih anda putarkan kumpulan ayat-ayat Al-Qur'an semacam mp3, carilah irama murotalnya yang menurut anda syahdu dan enak sebagai pengantar tidur karena ini jauh lebih baik tentunya.

Umur bayi yang rewel kadang tidak melihat usia, tapi umumnya anak rewel umur 2 tahun atau dibawahnya, sebab kenapa? karena kadang belum jelas dan bisa berkomunikasi dengan baik, untuk menyampaikan keinginannya kepada orang tuanya, salah satu caranya dengan menangis tersebut.

Dibawah ini ada doa atau mantera supaya anak bayi anda tertidur, memang ini bukanlah jaminan tetapi sebagai usaha dan tidak usah membayar dan menyalahi aturan agama dan negara, alangkah lebih baiknya anda mencobanya, jika memang anda mengalami kondisi anak anda rewel dan susah tidur. 

Mantera Sirep Bayi Supaya Tidur


Mantera Sirep Bayi Supaya Tidur

Bacalah mantera sirep ini supaya anak bayi anda segera tidur, doanya sebagai berikut:

"Awakku kembang jayakusuma,kang mambu padha turu,rep-sirep jabang bayi,remeng-remeng anglungguhi gedhong peteng jer hati tlekem,rep-sirep si jabang bayi,sirep kersaning Allah."

Baca Juga: ✔ Cara Menangkal Babi Ngepet

Cara Menggunakan Mantera Sirep Bayi Supaya Tidur

Jika anak anda dirasa rewel dan susah tidur, bacakan doa tersebut diatas, setelah di bacakan kemudian di tiupkan di ubun-ubunnya sebanyak 3 kali. 

Sekian..

Salam - Juragan Doa

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel